Sarjana Muda (1981)

Sarjana MudaAlbum Sarjana Muda dapat dibilang adalah awal karir Iwan Fals di dunia musik profesional Indonesia. Setelah kontrak dengan ABC records selesai, Musica rupanya mencium bakat Iwan yang dapat dikembangkan, lantas Musica meneken kontrak dengan Iwan Fals.

Album perdana Iwan Fals bersama Musica Studio’s benar-benar dikerjakan secara serius. Lihat saja musisi pendukungnya bukan orang sembarangan. Music director dikerjakan oleh Willy Soemantri, didukung oleh Amir Katamsi, Luluk Purwanto dan yang hebat lagi Idris Sardi menjadi bintang tamu mengisi suara biola pada lagu 'Guru Oemar Bakrie'. Begitu beredar, album Sarjana Muda langsung menjadi pembicaraan. Masyarakat Indonesia yang pada saat itu kenyang disuguhi lagu dengan nuansa cinta mungkin kaget mendengar lirik lagu Iwan Fals yang bernuansa sosial yang sangat mewakili kehidupan masyarakat saat itu.

Tak lama kemudian album Sarjana Muda meledak dipasaran, hampir seluruh stasiun radio menjadikan lagu 'Guru Oemar Bakrie' pada puncak tanggal lagu mereka. Album ini menjadi titik awal perubahan warna musik Indonesia.

Lagu yang ada pada album Sarjana Muda adalah 'Sarjana Muda', 'Guru Oemar Bakrie', 'Bung Hatta', 'Doa Pengobral Dosa', 'Si Tua Sais Pedati', 'Ambulance Zig Zag', '22 Januari', 'Puing', 'Yang Terlupakan', 'Bangunlah Putra Putri Pertiwi'.

Sarjana Muda

Guru Oemar Bakrie

Bung Hatta

Doa Pengobral Dosa

Si Tua Sais Pedati

Ambulance Zig Zag

22 Januari

Puing

Yang Terlupakan

Bangunlah Putra Putri Pertiwi


Sumber :
Syafik Baktir dan koleksi pribadi

0 Comments:

  • :))
  • ;))
  • ;;)
  • :D
  • ;)
  • :p
  • :((
  • :)
  • :(
  • :X
  • =((
  • :-o
  • :-/
  • :-*
  • :|
  • =))
  • 8-}
  • :-L
  • b-(
  • :-t
  • x(
  • :)]
  • ~x(
Post a Comment


Recent Post

Welcome

To My Personal Online Home. This Site Features My Blog, Wallpapers, Lyrics, Tutorial, Software...
Thank's To Visit My Site

Recent Visitors

Recent Comments

Copyright © 2008 Amboeradoel Camp | Fanotti